Review Laptop Gaming Fujitsu Dengan Performa Terbaik

Review Laptop Gaming Fujitsu– Jaman yang semakin maju mempengaruhi perkembangan laptop dimana saat ini beredar banyak varian laptop canggih. Banyak vendor memproduksi laptop terbaiknya dengan berbagai spesifikasi yang mampu memenuhi keingginan pengguna. Banyak pula tipe laptop yang disesuaikan dengan pekerjaan manusia seperti Business laptop, Consumer laptop, Hybrid hingga jenis Gaming. Kali ini Ulas PC berkesempatan membahas Review Laptop Gaming Fujitsu yang dapat anda simak sebagai berikut.

Laptop gaming memiliki daya tarik tersendiri bagi penggunanya. Laptop gaming memiliki spesifikasi yang tinggi dan digunakan untuk memainkan game multithreader bergrafis tinggi. Review Laptop Gaming Fujitsu kita mulai dari prinsip bahwa tiap laptop gaming pasti memiliki spesifikasi yang baik dari segi processor,kartu grafis,RAM dan media penyimpanan. Dimana Game terus berkembang siring jaman dari sisi grafis maupun spesifikasi laptop yang dapat memainkan game tersebut.

lazada flash sale

Kemampuan untuk memainkan game beresolusi tinggi sudah pasti menjadi tujuan produksi laptop ini.Bagi anda yang menginginkan laptop berkinerja tinggi laptop tipe ini juga dapat digunakan untuk berbagai keperluan seperti encoding,editing,media hiburan dan tak terbatas hanya sekedar untuk memainkan game saja.

Review Laptop Gaming Fujitsu

Review Laptop Gaming Fujitsu
Review Laptop Gaming Fujitsu

 

Laptop Gaming Fujitsu

Banyak vendor dunia yang memproduksi secara masal laptop gaming. Salah satu yang memproduksi laptop gaming adalah Fujitsu. Vendor asal Jepang ini tak mau kalah dengan vendor lain dimana beberapa seri diproduksi dengan spesifikasi tinggi. Ulas pc telah menyiapkan materi tentang Review Laptop Gaming Fujitsu yang ada dipasaran Indonesia saat ini. Kami telah memilih 3 laptop Fujitsu dengan kemampuan gaming menawan. Bagi anda yang ingin mengetahui seri laptop gaming apa saja yang ditawarkan Fujitsu,silahkan simak informasi berikut ini.

1.Fujitsu LH532V-179
Review Laptop Gaming Fujitsu kita mulai dari seri Fujitsu LH532V-179. Seri ini memiliki Layar 14″ menjadi standar laptop saat ini dan cukup untuk mengoperasikan berbagai game dan pekerjaan anda. Seri ini diproduksi dengan processor Intel Core i5-3230M dengan kemampuan 2.5Ghz serta cache 3MB. Untuk menjalakan game beresolusi tinggi notebook ini didukung oleh NVidia Ge-Force GT620M 2GB. Dari segi RAM masih terlihat kekurangan dengan hanya dibekali 2GB DDR3 RAM. Jika diupgrade anda akan dapat lebih leluasa menginstal dan memainkan game terbaru. Kapasitas hardisk 750GB SATA begitu menguntungkan untuk menampung berbagai koleksi game anda. Disamping itu anda juga diuntungkan dengan berbagai fitur seperti  DVD,Bluetooth dan lainya. Untuk spesifikasi dan harga lebih detail anda dapat menyimaknya pada tabel berikut ini.
Fujitsu LH532V-179
Harga: Rp. 6.999.000,-

 

Fujitsu LH532V-179
Fujitsu LH532V-179
Spesifikasi:
  • Ukuran: 33,5 x 24 x 3,35 cm (L x W x H)
  • Berat:  2.1 Kg
  • Layar:  14″ HD LED Display (1366×768)
  • Processor: Intel Core i5-3230M (2.5Ghz 3MB)
  • VGA: NVidia Ge-Force GT620M 2GB
  • RAM:  2GB DDR3 RAM
  • Hardisk:  750GB SATA
  • DVD: DVDRW Multi Drive
  • Koneksi: Wi-Fi 802.11b/g/n,Bluetooth, LAN
  • I/O Port: 3x USB3.0, 1x USB2.0, HDMI,
  • Baterai: 6 Cell batery
  • Fitur Lain: 720p Webcam


2.Fujitsu LH532V-181/182

Untuk Review Laptop Gaming Fujitsu kedua, kami memilih Fujitsu LH532V-181/182. Seri ini memiliki layar 14″ dan dibekali processor Intel Core i3-3110M dimana memiliki kemampuan 2.4Ghz dengan 3MB cache. Dukungan untuk menjalankan game memang dinilai cukup baik. Walau tak sekuat Core i5 maupun i7 notebook ini tetap memiliki kemampuan untuk menjalankan beberapa jenis game yang ada dipasaran saat ini. Dukungan NVidia Ge-Force GT620M 2GB juga memperkuat notebook ini untuk menjalankan game resolusi tinggi. Hampir sama seperti seri diatas,seri notebook ini masih kurang RAM dimana hanya dibekali 2GB DDR3 RAM. Walau kapasitas hardisk 500GB,anda tetap dapat menyimpan game dan file anda dengan baik. Untuk detail spesifikasi dan harga notebook seri ini anda dapat menyimak informasi pada tabel berikut ini.
Fujitsu LH532V-181/182
Harga: Rp. 5.899.000,-

 

Fujitsu LH532V
Fujitsu LH532V
Spesifikasi:
  • Ukuran:  33,5 x 24 x 3,35 cm (L x W x H)
  • Berat: 2.1 Kg
  • Layar: 14″ HD LED Display (1366×768)
  • Processor:  Intel Core i3-3110M (2.4Ghz 3MB)
  • VGA:  NVidia Ge-Force GT620M 2GB
  • RAM: 2GB DDR3
  • Hardisk: 500GB SATA
  • DVD: DVDRW Multi Drive
  • Koneksi: Wi-Fi 802.11b/g/n,Bluetooth, LAN
  • I/O Port: 3x USB3.0, 1x USB2.0, HDMI,
  • Baterai: 6 Cell batery
  • Fitur Lain: 720p Webcam


3.Fujitsu AH564V Ci7-4702MQ

Dan Review Laptop Gaming Fujitsu yang terakhir kami mengambil Fujitsu AH564V Ci7-4702MQ. Dari kedua laptop diatas seri ini merupakan seri tertinggi dengan spesifikasi terbaik yang dimiliki Fujitsu. Layar yang lebar berukuran 15.6″ dengan teknologi Touch Screen/ layar sentuh begitu memukau. Anda akan menikmati pengalaman baru menjalankan laptop sekaligus dengan layar sentuh. Banyak keunggulan yang dimiliki laptop ini mulai dari dukungan processor Intel Core i7-4702MQ yang semakin memantapkan julukan laptop gaming terbaik dari Fujitsu dimana kemampuanya untuk menjalankan berbagai game berat tak perlu diragukan lagi. Dari segi grafis notebook ini didukung dengan NVidia GT720M 2GB serta RAM sebesar 16GB DDR3. Sudah tentu sangat memuaskan performanya. Disamping itu kapasitas Hardisk 1TB sangat menguntungkan bagi anda dimana seluruh koleksi game anda dapat masuk kedalam hardisk. Dukungan Windows 8.1 semakin mengokohkan laptop ini sebagai laptop gaming terbaik dari Fujitsu. Mengenai detail spesifikasi dan harga notebook seri ini anda dapat menyimak informasi pada tabel berikut ini.
Fujitsu AH564V Ci7-4702MQ
Harga: Rp. 13.799.000,-

 

 

Fujitsu AH564V Ci7-4702MQ

Spesifikasi:
  • Ukuran: 37.8 x 25.2 x 3.1 cm(L x W x H cm)
  • Berat: 2.6Kg
  • Layar: 15.6″ Touch Screen (1920×1080)
  • Processor: Intel Core i7-4702MQ
  • VGA: NVidia GT720M 2GB
  • RAM: 16GB DDR3
  • Hardisk: 1TB
  • DVD: DVDRW Multi Drive
  • Koneksi: Wi-Fi 802.11b/g/n,Bluetooth 4.0, LAN
  • I/O Port: 1 x Microphone In,1 x Audio In,1 x Headphone Out,1 x DC in,1 x 15-pin D-Sub,1 x Audio Out,3 x USB 3.0 ,1 x USB 2.0,1 x RJ-45,1 x HDMI
  • Baterai: 6 Cell batery
  • OS: Windows 8.1

Ketiga laptop diatas dapat menjadi alternatif pilihan laptop gaming terbaik bagi anda. Selain karena spesifikasi yang menarik,2 laptop diatas juga memiliki harga yang lebih terjangkau dibawah 7 jutaan. Kemampuan ketiga laptop diatas untuk memainkan game memang berbeda,pada seri AH564V Ci7-4702MQ Fujitsu membuktikan kualitas laptop gamingnya. Demikian informasi mengenai Review Laptop Gaming Fujitsu dari redaksi Ulas PC. Terima kasih telah menyimak informasi dari situs kami,semoga dapat menjadi gambaran dan simak harga laptop Fujitsu lainya DISINI.

Diskon 70% Produk Kecantikan Lazada