HP Spectre X360 4002dx – Ultrabook semakin diminati pasar dunia karena tipisnya. Seri ini mampu menyajikan portabilitas dan mobilitas tinggi bagi sobat yang mementingkanya. Salah satu seri Ultrabook terbaru diproduksi olh HP dengan seri Spectre X360 4002dx dimana memang menawarkan dapur pacu berspesifikasi tinggi. Performa untuk bekerja di luar ruangan sudah pasti diutamakan ultrabook ini karena bentuk dan ukurannya yang slim dengan ketebalan hanya mencapai 0.63 inch.
Untuk dimensinya sendiri hanya 12.79 x 8.6 inch jadi sangat portable jika dimasukkan ke tas bawaan sobat. Terlebih dengan berat 1.47 Kg mampu menjadi perangkat andalan saat meeeting diluar ruangan. Desain HP Spectre X360 4002dx juga premium sob karena memang dibuat dengan material terbaik agar kuat saat ditekuk atau mode pemakaian mode yang fleksibel. Spectre X360 4002dx Dapat diputar 360 derajat sehingga pemakaian layar dapat bervariasi sesuai kebutuhan sobat.
Bentang layar 13 Inch beresolusi Full HD 1920 x 1080 pixels mampu memuaskan sobat karena dapat menyajikan kualitas gambar yang jauh lebih detail seperti informasi dari situs resmi HP. Walau layar 13 inch namun jika digunakan memutar video Full HD hasilnya tak akan mengecewakan. Keistimewaan HP Spectre X360 4002dx adalah fitur layar sentuh yang diusungnya sehingga sobat dapat menikmati berbagai aktivitas dengan mudah dan cepat. Jika ingin mengakses file maupun saat presentasi akan jauh lebih murah dengan sentuhan jari.
Soal spesifikasi HP Spectre X360 4002dx dibekali dengan processor kelas atas yaitu Intel Core i5 5200U yang memiliki kecepatan 2.2Ghz. Jika ingin ditingkatkan performanya sobat dapat memanfaatkan fasilitas Turbo Boost hingga kecepatan 2.7 Ghz. Memang untuk soal grafis ultrabook tak begitu menonjolkanya, demikian pula dengan seri ini yang hanya dibekali Intel HD 5500. Untuk performa gaming memang kurang namun jika digunakan untuk pekerjaan kantoran sudah pasti sangat responsif.
Keunggulan HP Spectre X360 4002dx lainya adalah pemakaian SSD untuk media penyimpananya. Walau kapasitas hanya 256GB namun performanya dijamin lebih cepat dibanding hardisk biasa. Kecepatan load sistem maupun program akan jauh lebih cepat dibanding hardisk biasa. Sedangkan untuk multitaskingnya dibekali dengan RAM sebesar 8 GB jadi tergolong responsif. Dengan nilai RAM yang mumpuni berbagai thread akan dieksekusi lebih cepat sehingga tak akan mengalami lag.
Review HP Spectre X360 4002dx
Soal konektifitas juga mumpuni sob karena didukung dengan konekttifitas Wifi 802.11ac (2×2) dan Bluetooth versi 4.0. Kemudian untuk Webcam disediakan fitur HP TrueVision yang support kualitas Full HD jadi sobat dapat dengan nyaman melakukan video call. Baterai yang diusung ultrabook ini adalah Li-ion berdaya 3-cell. Luar biasanya tedapat 3 buah USB 3.0 dimana kecepatan transfer datanya lebih baik, sedangkan untuk output audio juga disediakan headphone/microphone combo.
Tersedia juga port HDMI dan VGA Mini Display yang dapat sobat gunakan terkoneksi dengan berbagai perangkat display seperti televisi maupun lcd proyektor. Untuk soal OS sudah mendukung Windows 8.1 jadi cukup baik performanya.HP Spectre X360 4002dx adalah ultrabook yang memiliki spesifikasi mumpuni. Harga HP Spectre X360 4002dx juga lebih murah dibanding seri ultrabook lain yang dibandrol dengan angka 20 jutaan keatas. Dengan HP Spectre X360 4002dx kisaran 13 jutaan sobat dapat menikmati ultrabook berperforma kelas atas.
Rekomendasi:
HP Star Wars Special Edition 15-an010tx Terbaru HP Star Wars Special Edition - HP kembali mengeluarkan laptop special edition yang memang diproduksi ekslusif. Produk terbaru ini bertajuk HP Star Wars Special Edition yang memang dibarengi dengan produksi filmnya.…
HP Elite x2 1011 Laptop Business Terbaik HP Elite x2 1011 - Persaingan brand laptop ternama semakin seru untuk diikuti. hampir setiap bulan beberapa vendor ternama mengeluarkan produk andalan untuk konsumen dunia. HP adalah salah satu vendor…
Asus X550ZE Spesifikasi Laptop Gaming Harga Murah Review Asus X550ZE - Asus selalu menghadirkan produk unik dan menarik bagi konsumennya. Asus menyediakan berbagai jenis laptop yang disesuaikan dengan kebutuhan penggunannya. Bermacam genre Asus sajikan untuk opsi bagi…
Harga MSI GP62 6QE Leopard Pro Dan Spec Gaming Harga MSI GP62 6QE Leopard Pro - Seri laptop Gaming besutan MSI selalu menimbulkan decak kagum karena spesifikasi tinggi yang mampu memuaskan gamer seluruh dunia. Salah satu seri dengan harga…
Harga Lenovo Y50-70 Laptop Gaming Harga Miring Harga Lenovo Y50-70 - Lenovo adalah salah satu produsen laptop yang sudah berpengalaman dan memiliki banyak konsumen di seluruh dunia. Tak hanya karena harganya yang lebih murah, laptop dari Lenovo…
Laptop HP Pavilion x360: Panduan Lengkap… Mengenal Laptop HP Pavilion x360 Ingin laptop yang bisa jadi tablet sekaligus? Laptop HP Pavilion x360 adalah jawabannya! Laptop convertible 2-in-1 ini terkenal karena fleksibilitasnya, desain stylish, dan performa yang…
Harga Intel Compute Stick Dan Spesifikasi Terbaru Harga Intel Compute Stick - Inovasi dalam dunia teknologi terus muncul dimana selalu hadir produk terbaru yang membawa fitur serba canggih. Untuk sobat ulaspc yang menginginkan perangkat minimalis kini telah…
7 Laptop Gaming Terbaik 2026 7 Laptop Gaming Terbaik - Laptop gaming semakin populer dikalangan gamer dunia terlebih dengan spesifikasi kelas tinggi mampu memberikan kepuasan bagi penggunanya. Tingkat game yang semakin ekstrim dengan grafis real…
Harga Dell Inspiron 3459 (Core i5-6200U) Dan Spec Terbaru Harga Dell Inspiron 3459 - PC all in one alias AIO sudah mulai marak digunakan karena fungsinya yang memang lengkap mencakup berbagai kebutuhan penggunanya. Sebagai perangkat desain AIO PC sangat…
7 Laptop Murah Terbaik Untuk Sekolah Dan Kantoran 7 Laptop Murah Terbaik - Laptop murah selalu menjadi incaran banyak orang. Namun jika diteliti tentunya setiap konsumen menginginkan produk terbaik. Banyak vendor ternama memproduksi laptop murah namun dengan kualitas…
Review Ultrabook ASUS Laptop Slim Kemampuan Maksimal Review Ultrabook ASUS - Laptop super tipis sedang menjadi trend teknologi akhir-akhir ini. Dengan bentuk serta desain elegan mampu menjadi magnet bagi pembeli yang penasaran ingin merasakan ultrabook. Ultrabook diciptakan untuk konsumen yang…
Ulasan Lengkap Laptop ASUS Zenbook 14 OLED:… Apakah kamu sedang mencari laptop premium yang tipis, ringan, tapi bertenaga? Laptop ASUS Zenbook 14 OLED bisa menjadi pilihan terbaik untukmu! Di Indonesia, laptop ini sangat populer berkat kombinasi desain…
Spesifikasi Dan Harga HP Pavilion 14-v203TX Terbaru HP Pavilion 14-v203TX - HP adalah salah satu vendor laptop yang masih eksis hingga saat ini. berbagai jenis produk sudah dihasilkan demi kepuasan konsumennya. Laptop yang memiliki performa tinggi tentunya…
Harga Komputer PC Semua Merk Terbaru 2026 Harga Komputer PC - PC atau komputer sudah menjadi barang yang wajib dimiliki untuk mengerjakan berbagai pekerjaan baik kantor maupun untuk berbagai kebutuhan. Sobat tentunya tau sekarang ada berbagai jenis…
Ultrabook Terbaik Dari Berbagai Merek Laptop Ultrabook Terbaik - Kemajuan tenologi terus memunculkan produk terbaru dan semakin canggih. Dengan seluruh fitur canggih anda dapat menikmati kemudahan dari suatu perangkat. Salah satu jenis perangkat yang terus berkembang…
Review LENOVO ThinkPad Yoga Layar Sentuh Review LENOVO ThinkPad Yoga - Lenovo cukup berpengaruh ditengah pasar teknologi notebook saat ini. Banyaknya seri baru yang memiliki keunggulan dibidang fitur teknologi canggihnya membuat beberapa seri laris manis dipasaran…
Harga Laptop ASUS Core i7 Terbaru 2026 Harga laptop ASUS Core i7 - ASUS sudah dikenal lama menjadi pelopor perkembangan notebook dunia. Banyak sudah produk ASUS diproduksi untuk memenuhi segala permintaan pasar. ASUS selalu menghadirkan notebook terbaik…
MSI GE72 2QD Apache Pro Laptop Gaming Spek Mumpuni MSI GE72 2QD Apache Pro - MSI selalu menghadirkan laptop gaming terbaik dengan spesifikasi kelas atas. Kasta gaming dari MSI tak bisa dipungkiri lagi sehingga menjadikanya merek laptop gaming tertinggi…
Harga Macbook Apple Dan Spesifikasi Terbaru 2026 Harga Macbook Apple - Apple adalah produsen ternama dunia yang memang menyajikan produk berkualitas untuk berbagai kebutuhan. Hadirnya seri laptop yang sering disebut Macbook tentunya melebihi ekspektasi pengguna dimana memang…
Harga Alienware Aurora R5 Dan Spesifikasi PC Gaming Harga Alienware Aurora R5 - Pc gaming memang menjadi perangkat andalan untuk menangani berbagai aktivitas dengan thread tinggi. Saat ini PC gaming diproduksi oleh berbagai vendor kenamaan seperti MSI, Acer,…
7 Laptop Termurah Di Indonesia 2026 7 Laptop Termurah - Persaingan antar brand laptop yang semakin sengit menyebabkan berbagai produk baru bermunculan. Tak hanya yang berspesifikasi tinggi, namun justru laptop murah dilirik oleh vendor laptop untuk…
Spesifikasi Lenovo Thinkpad T Series Terbaru Spesifikasi Lenovo Thinkpad T Series - Perkembangan teknologi semkain memacu munculnya produk baru berkemampuan multifungsi. Demikian pula dengan laptop yang selalu update spesifikasi tiap bulan nya. Selalu ada kemajuan dari…
Harga Laptop Touchscreen Lenovo Terbaru 2026 Harga Laptop Touchscreen Lenovo - Lenovo terus menghadrikan inovasi dalam setiap produknya. Dimana produknya terus berkembang mengikuti teknologi yang ada saat ini. Keberadan vendor lenovo mampu bersaing dengan brang laptop lain.…
Spesifikasi Dan Harga Asus ROG GL552JX-XO139D Asus ROG GL552JX-XO139D - Republic Of Gaming / ROG menjadi salah satu andalan Asus dalam merambah pasar laptop maupun pc gaming dunia. Saat ini sederetan seri Asus ROG siap memanjakan sobat…
Harga Asus X553MA-SX825D Dan Spesifikasi Terbaru Harga Asus X553MA-SX825D - Perkembangan laptop semakin maju dan banyak pula produk murah yang memiliki spesifikasi andalan. Salah satu seri laptop murah dari Asus yang cukup menyita perhatian adalah Asus X553MA-SX825D…
Harga MSI AE-222 Dan Spesifikasi AIO PC Terbaru Harga MSI AE-222 - All In One PC atau AIO PC sedang maraknya dipasaran dunia bahkan sampai ke Indonesia. Banyak eksekutif menggunakanya karena fungsinya yang portable dan mudah dipindahkan. Hardware…
HP Pavilion 20-r022L, PC AIO Harga Terjangkau HP Pavilion 20-r022L - Produk All In one Pc alias sering disebut AIO menjadi trend tahun ini dan banyak mulai dikenal masyarakat Indonesia. Salah satu vendor ternama yang memproduksi seri…
Review Asus ROG GR8 PC Gaming Mantap Berkualitas Review Asus ROG GR8 - Asus sudah dikenal sebagai vendro teknologi kelas dunia yang menjaikan produk terbaik bagi penggunanya. berbagai macam produk sudah disajikan vendor ini mulai laptop, smartphone, desktop…
MSI GT72 Dominator Pro G 1438 Laptop Gaming Mantap MSI GT72 Dominator Pro G 1438 - Kecanggihan teknologi laptop gaming semakin ekstrim dengan hadirnya beberapa vendor berkelas dunia yang mengkhususkan diri memproduksi genre laptop gaming. MSI adalah salah satu…
Harga Dell Inspiron 3442 Dan Spesifikasi Multimedia Terbaik Harga Dell Inspiron 3442 - Banyaknya produk laptop saat ini memang disebabkan oleh kebutuhan konsumen yang meningkat seiring perkembangan jaman. Dell adalah vendor laptop yang mampu bertahan sampai saat ini…