Review Laptop ASUS Dengan Processor Intel Core M

Review Laptop ASUS – Intel Core M adalah mikroprosesor Core besutan Intel yang memiliki tegangan ultra rendah, dimana processor ini dirancang untuk ultrabook maupun hybrid notebook yang bentuknya lebih tipis. Processor ini juga dapat bertahan tanpa adanya fan dan sangat cocok untuk mendukung performa mobile. Daya tahan yang 2 kali lebih kuat dari processor laptop biasa membuat laptop dengan processor core m banyak diburu.

Review laptop asus Intel Core M kita mulai dari kinerja yang mampu mengoptimalkan sebuah perangkat 50 persen lebih cepat, disamping itu processor ini memberikan support 40 persen lebih baik untuk kartu grafis dibanding seri Intel lama. Dengan panas yang lebih terkontrol yaitu 60 persen lebih rendah serta hemat daya membuat processor ini lebih stabil dibanding seri lainya. Beberapa brand ternama yang sudah menggandeng processor ini adalah Acer, ASUS, Dell, HP, Lenovo dan Toshiba.

lazada flash sale

Review Laptop ASUS Processor Intel Core M

Review Laptop ASUS intel Core m
Review Laptop ASUS intel Core m

Laptop ASUS Processor Intel Core M

Review Laptop ASUS dari segi lisensi untuk memasang intel Core M pada produknya. Salah satu laptop yang pertama menyajikan kinerja terbaik Intel Core M Asus Zenbook UX305. Laptop berukuran 13 Inch ini memiliki kesitimewaaan pada bentuknya yang ramping 12mm dengan berat 1,2 Kg. Seri ini sangat awet baterai karena dapat bertahan hingga 12 jam. Tak hanya berhenti disini, ada beberapa Review Laptop ASUS dibawah ini yang yang dilengkapi dengan Intel Core M.

Produk lainya adalah Asus Transformer Book T300 Chi, dimana tipe laptop ini adalah hybrid notebook yang menggabungkan 2 fitur antara laptop dan tablet. adalah baik membuat hybrid tablet-notebook. Ada 2 varian seri processor yang dipakai ASUS yaitu Intel Core M-5Y10 dan Intel Core M-5Y71 dan Kedua seri diatas juga memakainya. Keduanya sama sama memiliki kinerja mobilitas tinggi untuk berbagai kegiatan harian anda.

Jika anda orang yang dinamis dan suka sekali dengan segala suatu yang praktis, kedua seri ASUS yaitu Transformer book dan Zenbook dapat menjadi pilihan. Review laptop ASUS intel core m dari segi fitur adalah seperti Fasilitas layar sentuh pada seri Transformer book yang dapat memberikan pengalaman baru dalam anda menjalankan laptop.

Review laptop asus core m dari dukungan RAM juga sangat baik dimana didukung RAM yang besar sehingga menambah cepat kinerja laptop ini. Seperti yang diterangkan diatas, bahwa processor Intel Core M dapat meningkatkan kinerja kartu grafis, dan itu benar adanya karena semua seri ASUS hanya dilengkapi kertu grafis Intel HD.

Namun anda jangan memandang sebelah mata, karena Intel Core M dapat memberikan nilai plus dengan meningkatkan kinerja grafik 40 persen lebih baik. Jadi sangat responsif untuk melakukan berbagai pekerjaan grafis seperti desain. Selain review laptop Asus Core m berikut spesifikasi dan harga beberapa produk dari ASUS yang dapat anda simak dibawah ini.

ASUS Transformer Book T300CHI-FL050H

Harga: Rp. 11.499.000,-

Spesifikasi:

  • Layar: 12.5″ WQHD
  • Processor: Intel Core M-5Y10
  • RAM:4GB DDR3
  • Hardisk: 128GB SSD + 128GB MicroSD
  • VGA: Intel HD Graphics
  • Fitur lain: WiFi, Bluetooth,Camera
  • OS: Win 8.1

ASUS ZenBook UX305FA-FC091H

Harga: Rp. 11.199.000,-

Spesifikasi:

  • Layar: 13.3″ FHD
  • Processor: Intel Core M-5Y10
  • RAM:4GB DDR3L
  • Hardisk: 256GB SSD
  • VGA: Intel HD Graphics
  • Fitur lain: WiFi, Bluetooth,Camera
  • OS: Win 8.1

ASUS ZenBook UX305FA(MS)-FB114H (M03910)

Harga: Rp. 14.000.000,-

Spesifikasi:

  • Layar: 13.3″ FHD
  • Processor: Intel Core M-5Y71
  • RAM: 8GB DDR3
  • Hardisk: 256GB SSD
  • VGA: Intel HD Graphics
  • Fitur lain: WiFi, Bluetooth,Camera
  • OS: Win 8.1

ASUS Transformer Book T300 CHI-FH057H

Harga: Rp. 16.499.000,-

Spesifikasi:

  • Layar: 12.5″ WQHD
  • Processor: Intel Core M-5Y71
  • RAM: 8GB DDR3
  • Hardisk: 128GB SSD + 128GB MicroSD
  • VGA: Intel HD Graphics
  • Fitur lain: WiFi, Bluetooth,Camera
  • OS: Win 8.1

Keberadaan Processor Core M semakin meningkatkan kinerja laptop dari ASUS. Jika bicara masalah harga tentunya sangat memandang kualitas. Review laptop asus Core M tak dapat disepelekan karena kinerjanya yang powerfull, disamping itu beberapa seri ASUS dengan Core M juga dibandrol dengan harga 10juta keatas. Harga yang pantas untuk performa brilian yang diberikan Intel Core M. Demikian dan terma kasih telah menyimak informasi dari redaksi ulas pc seputar review laptop asus berprocessor Intel Core M. Simak Harga laptop ASUS lainya DISINI.

Diskon 70% Produk Kecantikan Lazada