Rahasia Agar Laptop Tidak Lemot – Saat ini, penggunaan dari laptop sendiri lebih populer dibandingkan dengan menggunakan PC ataupun komputer. Hal ini dikarenakan kemudahan laptop, yang lebih fleksibel untuk dibawa kemana-mana. Bahkan ukuran dab beratnya juga saat ini semakin mudah untuk dibawa-mana menggunakan tas.
Namun salah satu kelemahan laptop sendiri adalah lambat. Bahkan ada beberapa kasus yang membuat laptop memiliki sistem operasi yang tidak berjalan semestinya. Berikut ini adalah beberapa rahasia untuk menghindari laptop yang lambat dalam bekerja.
-
Mempercepat Kinerja Laptop – Ganti hard disk dengan SSD

Salah satu cara menghindari laptop yang lambat adalah, hard disk yang berjalan lambat menuju prosesor. Dalam hal ini, anda dapat mengganti hdd dengan SSD. Namun dalam melakukan penggantiannya, ada beberapa hal yang harus anda perhatikan, yaitu pastikan bahwa laptop yang anda miliki dapat mendukung SSD.
Jika anda kurang yakin dalam hal ini, anda dapat membawanya ke pihak atau layanan yang memang menjual secara resmi agar laptop terhindar dari SSD atau perangkat palsu lainnya.
-
Melakukan upgrade RAM

Saat anda pertama kali membeli laptop baru, biasanya produsen hanya membekali dengan kapasitas 2 hingga 4GB saja. Dalam hal ini, anda dapat meningkatkan kapasitas minimal RAM yang dimiliki hingga 8GB. Upgrade ram Laptop dengan Kapasitas 8 GB sendiri adalah salah satu kapasitas minimal untuk laptop saat ini.
Bahkan hal ini dapat menjamin, anda dapat melakukan penginstallan atau menggunakan kinerja dari laptop sendiri tanpa lambat lagi.
- Melakukan perawatan Hardware rutin

Salah satu hal yang banyak dilupakan oleh para pengguna laptop adalah melakukan perawatan hardware laptop. Dalam hal ini, anda harus dapat memastikan bahwa seluruh komponen dapat bekerja dengan baik, dengan melakukan pengecekan hardware yang ada.
Anda dapat melakukan pembersihan untuk hardware sendiri, mulai dari kipas, motherbpard hingga melakukan penggantian hardware yang memang harus diganti. Dalam hal ini, anda dapat meminta bantuan orang yang lebih ahli agar laptop tetap dalam keadaan aman.
- Melakukan uninstall untuk software yang tidak perlu

Saat ini sudah tersedia banyak software yang digunakan, dari permainan atau software yang membantu pekerjaan untuk banyak orang. Namun terkadang ada beberapa software yang akhirnya jarang dan bahkan tidak digunakan. Dalam hal ini, anda dapat menghapus salah satu software yang tidak digunakan.
Dengan menggunakan software yang hanya digunakan saja, dapat membantu anda untuk memiliki laptop yang anti lambat. Hal ini akan membuat performa laptop yang dimiliki berjalan lebih optimal. Hanya gunakan software yang memang kamu gunakan secara rutin, dan rajinlah untuk melakukan pengecekan software mana yang sekiranya jarang anda gunakan.
- Melakukan reset atau pengaturan ulang di windows

Salah satu penyebab laptop menjadi lambat lainnya adalah, sistem operasi windows yang digunakan. Dalam hal ini, sistem windows yang error dapat menyebabkan laptop memiliki kerja yang lambat. Hal ini diakibatkan oleh pemakaian software yang tidak optimal.
Salah satunya cara mempercepat kinerja laptop dan untuk mengatasi laptop lemot adalah, dengan melakukan install ulang atau melakukan reset windows yang digunakan. Dengan cara ini, laptop yang anda gunakan dapat bekerja dengan baik dan lebih optimal.
Itulah beberapa cara untuk anda yang menginginkan, atau ingin menghindari laptop yang memiliki kinerja yang lambat. Dalam hal ini, masih banyak cara yang dapat anda gunakan, untuk membuat laptop yang digunakan dapat bekerja lebih cepat dan optimal.

Rekomendasi:
- Mengatasi Keyboard Laptop Tidak Berfungsi dengan… Pengertian tentang masalah keyboard laptop yang tidak berfungsi: Mengalami masalah keyboard laptop yang tidak berfungsi dapat menjadi sangat mengganggu, terutama saat Anda sedang dalam tengah-tengah menyelesaikan tugas penting. Keyboard yang…
- Tips membeli laptop second dan standar pengecekannya Membeli laptop bekas merupakan salah satu cara memiliki komputer spesifikasi tinggi dengan harga murah. Bagaimana tidak, harga notebook second biasanya turun drastis dan selisihnya jauh dengan baru. Tidak peduli meskipun…
- Panduan Lengkap Cara Install Windows 10 Pada bahasan kali ini, kami akan menunjukkan kepada Anda cara menginstal Windows 10 dari awal di PC atau laptop Anda, melalui CD/DVD atau bahkan Flashdisk. Prosedur Persiapan Umum sebelum Install…
- Cara Mengetahui ID OVO: Mengungkap Rahasia di Balik… PengantarSaat ini, kita hidup dalam era digital yang memudahkan segala aspek kehidupan, termasuk dalam hal pembayaran. Salah satu aplikasi pembayaran online yang paling populer di Indonesia adalah OVO. Aplikasi OVO…
- Aplikasi Foto di Laptop yang Ada Love: Ulasan… PendahuluanSiapa yang tidak suka mengambil foto-foto indah dan berbagi momen spesial dengan orang-orang terkasih? Di era digital seperti sekarang, dunia fotografi telah berevolusi dengan pesat, dan banyak orang memanfaatkan teknologi…
- Spesifikasi dan Harga Laptop Acer Aspire v5-431 Spesifikasi dan Harga Laptop Acer Aspire v5-431 – interogator.com, Dengan melahirkan berbagai produk andalan, Acer semakin memperkuat diri sebagai pemimpin Industri Personal Computer atau yang sering kita kenal dengan singkatan…
- 9 hal yang perlu diperhatikan sebelum membeli laptop baru Saya anggap Anda sudah yakin komputer yang akan dibeli adalah jenis laptop. Bukan desktop (PC), All in One, tablet, hybrid, atau lainnya. Kalau belum, sebaiknya baca artikel-artikel sebelumnya dulu. Di…
- Cara Mematikan Laptop Yang Tidak Bisa Shutdown Cara Mematikan Laptop Yang Tidak Bisa Shutdown - Semua barang elektronik pasti memiliki masa pakai. Pun begitu dengan komputer desktop dan laptop. Digunakan hati-hati saja bisa rusak, apalagi kalau sembrono?…
- Tips Menghemat Baterai Laptop Agar Tahan Lama Tips Menghemat Baterai Laptop Agar Tahan Lama - interogator.com, Ukuran baterai sebuah laptop ternyata tidak serta merta akan menjamin masa pemakaiannya akan bertahan lama, masih banyak faktor lain yang mempengaruhi,…
- Kelebihan dan kekurangan antivirus Windows Defender Meskipun Windows Defender terasa cukup sebagai antivirus untuk Windows 10, tetapi saya sadar bahwa di dunia ini tidak ada yang sempurna. Dengan kata lain, aplikasi pembasmi virus buatan Microsoft itu…
- Cara menghidupkan komputer dan laptop yang baik,… Ya, judul memang terdengar remeh. Bagaimana tidak, hampir dipastikan semua orang sudah tau cara menghidupkan komputer maupun laptop. Tidak perlu diajari karena tinggal pencet tombol power saja dan laptop akan…
- Daftar Harga Notebook Lenovo Seri G40 dan Spsifikasinya Daftar Harga Notebook Lenovo Seri G40 dan Spsifikasinya – UlasPC, Dunia teknologi memang menjadi sebuah dunia yang penuh dengan warna. Selalu ada kata inovasi dan pembaruan bagi dunia teknologi. Bahkan…
- Cara menghidupkan dan mematikan komputer atau laptop Komputer dan laptop harus dihidupkan atau dinyalakan dahulu baru bisa digunakan. Begitu juga setelah pemakaian, lebih baik dimatikan agar hemat daya dan mesin istirahat. Sebenarnya simpel seperti barang elektronik lain.…
- Tips membeli laptop agar dapat harga murah tetapi… Tips membeli laptop agar dapat harga murah - Laptop menjadi benda penting sekarang ini. Alasannya, selain untuk kerja, gadget yang lumrah disebut notebook ini juga bisa digunakan mencari hiburan. Mulai…
- Cara Cek Tipe Laptop Lenovo dengan Mudah dan Cepat Pengertian tentang pentingnya mengetahui tipe laptop Lenovo: Mengetahui tipe laptop Lenovo Anda adalah hal yang sangat penting, terutama jika Anda ingin mengunduh driver yang tepat, mencari bantuan teknis, atau memanfaatkan…
- Mac dan MacBook Terbaik Untuk Pelajar dan Mahasiswa Di zaman sekarang, laptop atau komputer merupakan kebutuhan untuk para pelajar atau mahasiswa. Karena banyak tugas yang diberikan guru atau dosen yang mengharuskan mereka untuk menggunakan laptop atau komputer. Selain…
- Bahaya menggunakan laptop dipangku di atas paha Secara bahasa, laptop terdiri dari dua kata: lap dan top. Lap berarti pangkuan, sedangkan top atas. Istilah ini mengacu pada komputer portabel dengan desain simpel. Sehingga bisa dijinjing dan penggunaannya…
- Baterai laptop lebih baik lepas atau pasang saat… Salah satu kelebihan laptop atau notebook dibanding komputer desktop (PC) adalah mempunyai baterai. Sehingga penggunaannya bisa mobile alias tidak harus di rumah yang tersedia colokan stop kontak. Di jalan atau…
- 7 bahaya menggunakan laptop dipangku di atas paha… Salah satu kelebihan laptop dibanding komputer desktop adalah berbobot lebih ringan. Selain itu desain minimalis, makin ke sini makin tipis. Maka tak heran, menggunakannya pun bisa di mana dan gaya…
- Cara mematikan komputer laptop dengan keyboard tanpa… Umumnya orang mematikan komputer laptop melalui sistem shutdown. Klik menu start yang berlogo Windows -- bisa dengan menekan tombol keyboard atau mengarahkan pointer ke pojok kiri bawah. Setelah muncul pilihan,…
- Alasan Windows 10 tidak butuh antivirus tambahan… Windows Defender adalah program antivirus bawaan Windows 10. Komputer Anda akan langsung mendapatkannya jika menginstal OS Windows 10 original. Tidak perlu menginstal manual karena sudah otomatis ada (built-in). Tidak perlu…
- Kamera Laptop Lenovo Tidak Berfungsi? Begini Cara… Pengertian tentang masalah kamera laptop Lenovo yang tidak berfungsi: Kamera laptop Lenovo yang tidak berfungsi dapat menjadi masalah yang sangat mengganggu, terutama jika Anda sering menggunakan kamera untuk video call,…
- Pengertian, perbedaan, dan kegunaan sleep,… Saat mematikan komputer desktop ataupun laptop menggunakan klik tombol Windows, pasti muncul box baru berisi sleep, hibernate, dan shutdown. Karena mau mematikan, pasti kebanyakan orang memilih shutdown, bukan lainnya. Padahal…
- Daftar Harga Laptop Asus Prosesor AMD Daftar Harga Laptop Asus Prosesor AMD - Nama vendor besar Asus pasti sudah tidak asing lagi di telinga kita. Gaung Asus memang senantiasa berkumandang setiap waktunya dengan produk – produk…
- Laptop Axioo Neon RNO 5525 Prosesor Intel Core i5… Laptop Axioo Neon RNO 5525 Prosesor Intel Core i5 - Cukup menarik perhatian ketika membuka situs resmi produsen laptop lokal Axioo, dimana pada satu halaman yang beralamat di sini (https://axiooworld.id/product/laptop/neon-rno-5525/)…
- Samsung Chromebook 2 11.6 Inci : Chromebook Berbasis Intel Samsung Chromebook 2 11.6 Inci – Sekarang ini banyak sekali masyarakat yang membutuhkan laptop untuk menunjang pekerjaan mereka agar menjadi lebih ringan. Tidak hanya untuk orang dewasa , namun anak…
- Cara mematikan atau shut down komputer laptop dengan… Banyak faktor yang mempengaruhi keawetan komputer dan laptop. Salah satunya adalah cara kita menghidupkan dan mematikannya. Karena kemarin sudah dibahas cara menyalakan yang baik dan benar sehingga aman tidak merusak…
- LG Memperbarui Laptop Gram Dengan Prosesor Intel… LG Memperbarui Laptop Gram 2022 Dengan Prosesor Intel Generasi ke-12Kredit gambar: LG LG, yang cukup terkenal dalam menghadirkan berbagai produk termasuk peralatan dapur dan peralatan rumah tangga, telah melangkah ke…
- Lebih baik pilih membeli komputer desktop atau laptop? Fungsi komputer desktop dan laptop sama. Namun, perbedaan fisik menjadikan keduanya memiliki kelebihan dan kekurangan masing-masing. Desktop atau PC memang ber-body besar, tetapi performa tinggi dan kuat. Sementara laptop, desainnya…
- 10 Merk HP Terbaik di Dunia Sumber gambar: link gambarPendahuluanSaat ini, teknologi semakin berkembang pesat dan ponsel pintar (HP) telah menjadi bagian penting dari kehidupan kita. Dengan begitu banyak merek dan model yang tersedia, sulit untuk…